Tips Makan di Restoran All You Can Eat, Makan Banyak Anti Rugi

Ditambah lagi, berdasarkan riset, saat malam hari tubuh cenderung susah untuk mencerna makanan. Sehingga prosesnya pun lebih lama ketimbang pagi atau siang hari.
3. Datanglah dengan Perut Kosong
Tips makan all you can eat selanjutnya yakni datang ke restoran dengan perut yang belum terisi. Ya, pastikan anda lapar, dan belum makan camilan sama sekali.
4. Jangan Banyak Ambil Nasi
Orang Indonesia tidak afdol rasanya kalau tidak makan nasi. Tapi saat ke restoran all you can eat, baiknya jangan terlalu banyak makan nasi. Sebab, nasi ini akan mengenyangkan ketimbang makanan yang lain.